2. Extract Data by Category

Setelah siap untuk menggunakan tools Data Analysis, kita dapat memanfaatkan e-audit utilitis untuk membantu proses analisis data. Salah satunya adalah fitur Extract Data by Category.

Tools ini berfungsi untuk meng-extract data ke sheet baru dimana data akan diambil sesuai kategori tertentu. Jadi misalnya kategori yang dipilih adalah nama account dari suatu GL maka akan dibuat sheet baru sebanyak nama account dan akan diisi data sesuai dengan nama account tersebut.

Tools ini berguna untuk menganalisa suatu account tanpa tercampur dengan data lainnya dan membantu untuk dapat lebih fokus.

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

  1. Klik Ribbon Data AnalysisExtract Data by Category

eAudit Utilities Extract Data01

  1. Pilih misalnya extract by nama, berarti akan dibuat sheet baru berdasarkan nama account:

eAudit Utilities Extract Data02

  1. Klik Split by Category
  2. Berikut ini hasilnya:

eAudit Utilities Extract Data03

results matching ""

    No results matching ""